Sabtu, 20 April 2019

Kena Marah Karena Pake Hijab Seenak Jidat, Reaksi Celine Evangelista Malah Diluar Dugaan


Agen Bola-  Kena Marah Karena Pake Hijab Seenak Jidat, Reaksi Celine Evangelista Malah Diluar Dugaan

Celine Evangelista jadi sorotan karena tampil berkerudung . Istri Stefan William itu pulang kampung dan berziarah ke makam keluarga di Makassar.

Bukan cuma motif kerudung yang dipermasalahkan, cara Celine memakai juga menuai kritikan. Celine mengenakan kerudung namun seolah menjadikannya sebagai hijab. Sayangnya bagian rambutnya terlihat hingga ia dicibir netter. Selain itu, netter menilai Celine seharusnya tak ziarah karena sedang hamil.

"Moon maap pake hijab nya yg bnr atuh.. setidaknya tidak di kelihatkan rambutnya.. hehe," kata netter. "Emang boleh ya lg hmil ke kuburan gtu ?" kata netter. "Kalau d kampung saya ga boleh takut yg jabang bayi y knpa" gtu say," kata netter lainnya.


Seorang netter sempat menduga Celine dulunya penganut agama Islam yang murtad. Fans lantas memberikan pembelaan kalau Celine sejak dulu ikut agama sang ayah.

"@celine_evangelista murtad?" tanya 65mommy.maylafazza. "Tuh mulut gk pernah dibuat istighfar kah mbak. emang situ udah bener? @ndycupes bner te.. mulut mbak diatas emang asal jeplak. gk tau apa" tp kepo," balas fans Celine. "Ngomong gak disaring, . dia udh dri lahir ikut kepercayaan bpk nya, katolik roma," kata yang lainnya.


2 tahun lalu, Celine juga sempat dikritik karena melakukan pengajian saat sedang hamil calon anak pertama Stefan, Lucio. Namun ia mengabaikan anggapan miring netter dan mengaku menghormati perbedaan agama dalam keluarganya. Celine rupanya bersikap tak kalah bijak dari "bidadari surga".

"Di dalam keluarga besar saya, sebagian beragama Muslim, sebagian Kristen. Tapi di dalam keluarga kami, menumbuhkan rasa toleransi untuk saling menghargai dan Saling menghormati satu sama lain. Kami memilih Hidup dalam damai dan saling mengasihi, saling melengkapi satu sama lain. Di saat Lebaran keluarga yang non-muslim pun ikut bersilahturahmi. begitu juga sebaliknya," kata Celine. "Saat ini keluarga saya mengadakan pengajian untuk si baby di perut dan menurut saya pengajian / mengaji bersama anak yatim adalah hal yang baik dan positif dampaknya, jadi kenapa nggak? Walaupun saya nggak bisa mengaji, tapi berkumpul bersama saling menghargai & melengkapi, terasa indah buat saya dan keluarga."



Tidak ada komentar:

Posting Komentar